Stay in touch
Subscribe to our RSS!
Oh c'mon
Bookmark us!
Have a question?
Get an answer!

Senin, 29 September 2014

Review Ookame Koodomo no Ame to Yuki

1 komentar

Ookami Kodomo no Ame to Yuki

Ookami Kodomo no Ame to Yuki

Wolf Children
Synonyms: The Wolf Children Ame and Yuki

Japanese: おおかみこどもの雨と雪

Information

Type: Movie
Episodes: 1
Status: Finished Airing
Aired: Jun 25, 2012
Producers: Madhouse, VAP, Dentsu, Yomiuri Telecasting Corporation, FUNimation Entertainment, Kadokawa Shoten, Toho Company, Studio Chizu
Genres: Fantasy, Slice of Life
Duration: 1 hr. 57 min.
Rating: G - All Ages

Sinopsis:
Cerita ini meliputi 13 tahun Kejadian dan diawali dengan seorang mahasiswi 19-tahun bernama Hana yang jatuh cinta  dengan "manusia serigala". Setelah menikah dengan manusia serigala, Hana melahirkan dan membesarkan dua anak-serigala, yang tertua bernama Yuki yang lahir pada hari bersalju, dan adiknya bernama Ame yang lahir pada hari hujan. Keempatnya diam-diam tinggal di sudut kota untuk menyembunyikan keberadaan "anak serigalanya," tetapi ketika manusia serigala tiba-tiba meninggal, Hana memutuskan untuk pindah ke sebuah desa yang jauh dari kota.kehidupannya yang sederhana dan Penuh pengorbanan Untuk Membiayai Anaknya.

Review:
Pernakah anda Menonton A-Movie(Anime Movie) Ini...? jawabannya Pasti "tidak" karena banyak Slice of Life(Sebuah Genre Yang Menyangkut tentang Kehidupan nyata) yang sangat Menyentuh... kalian Pasti akan Merasa Kagum, Marah, Kecewa, ataupun sedih sendiri melihat A-Movie yang satu ini... Tapi A-Movie yang satu ini sangat Penuh Pembelajaran Hidup Karena Banyak Pesan Moral yang disampaikan dari A-movie Ini... Ceritanya sangat Nyentuh... Setting dan Penggambaran yang sudah terbilang luar biasa... A-Movie Ini Juga Pernah Meraih Peringkat Pertama di Penghargaan Film di Jepang.. Cerita  tentang seorang Ibu yang Bekerja Keras Demi Anaknya... sekarang saya Akan Menilai dari Unsur" Intrinsik Yang ada di A-Movie ini


- Plot(10/10)

Kenapa ?
jawabannya Memang A-Movie ini Terkesan Fantastis dengan Cerita yang semua Orang yang Menonton ini baik Tua maupun Muda akan Terkagum" dengan Storynya... A-Movie ini mengcover cerita kurang lebih 13 tahun, sejak si ibu, Hana bertemu ‘wolfman’, hingga anak pertama mereka Yuki, berusia 11-12 tahun.
                                           Perjuangan Seorang Ibu Yang Membesarkan Anak-anak setengah Serigala
Nah, bagi saya, yang menarik dari anime ini, adalah ceritanya, Plot setory nya !! . kebayang ga sih susahnya seorang ibu dalam membesarkan anak-anaknya sebagai single parent ?, bahkan anaknya bukan-anak-biasa !. alur ceritanya simple, namun sangat bagus. Banyak pesan moral yang didapat, perjuangan seorang ibu, kasih sayang dalam keluarga, pertumbuhan seorang anak serta masalah yang dihadapinya, dan lainnya. Awalnya ketika melihat judul ‘wolf children’, saya kira bakalan menjadi film ‘serigala-serigala’ an seperti Serial Twillight. tapi ternyata, its totally different !

- animasi/grafik (9.9/10)
Untuk Grafik, saya tak menyangka bakalan ada anime selain besutan Makoto Shinkai yang punya detail sangat bagus. Yep, personally, saya sangat suka grafik anime ini. Wajar sih karena ini anime tahun 2012, sudah tidak tertolong lagi bagusnya. Ditambah setting film ini, yaitu alam terbuka, dari hutan, padang rumput, pegunungan, hingga salju !!
backgroundnya sangat detail, lihat sepeda !
backgroundnya sangat detail, lihat sepeda !
rumahnya, terlihat begitu 'asli'
rumahnya, terlihat begitu ‘asli’
lihat saljunya :3


No Comment Plis....

untuk Grafik... saya Mengadaptasi dari Para Reviewer yang suka dengan Grafik atau Pemandangan Pada Anime" lain
- Sudut Pandang(9/10)

dari sudut Pandang Banyak yang Tidak akan Menyangka atau tidak akan Dilihat di A-Movie Lainnya tentang Cerita Kehidupan dari anime ini... terdapat pula Kesenangan dan Kesedihan di dalam Rumah tangga seperti
 
Bermain salju

 
Memanen Hasil Kebun Bersama
 
dan Meninggalnya Ayah dari Ame dan Yuki
Hana, yang selalu tersenyum :')
Hana, yang selalu tersenyum :’)
Girl xx Wolf , XD
Girl x Wolf , XD
'Wolfman' mati, dibuang pake truk T.T
‘Wolfman’ mati, dibuang pake truk T.T
Bisa habis perabotan rumah kalo punya anak gini
Bisa habis perabotan rumah kalo punya anak gini
kalau sakit, bingung harus berobat kemana
kalau sakit, bingung harus berobat kemana
dari sini, mulaii terasa beratnya jadi Hana
dari sini, mulaii terasa beratnya jadi Hana
salju !!
salju !!
Yuki masuk sekolah XD
Yuki masuk sekolah XD, sambil baca mantra
Masih banyak sih, scene favorite saya, seperti saat yuki gede yang kawaii, ataupun ketika ame memutuskan untuk pergi meninggalkan keluarganya untuk jadi raja Hutan.. haha

-Music (9.5/10)
Nah, ini dia faktor yang membuat anime ini sangat menyentuh ketika kita melihatnya, musicnya benar-benar bagus. terlalu bagus untuk saya deskripsikan dengan kata-kata. Sebenarnya, Ending Song nya, tidak terlalu familiar dengan telinga indonesia, tapi artinya.. damn !!, its make me cry ! < Lebay dikit vroh.. XDCharacters:
Hana
Hana (花)
Hana adalah seorang mahasiswa 19 tahun yang jatuh sangat cinta dengan manusia serigala yang dia bertemu di kelas satu hari. Mereka mulai berkencan, dan meskipun ia mengatakan kepada dia pada suatu malam tentang Tampaknya alam yang Natural, Hana tidak keberatan, menikah dengannya dan akhirnya, melahirkan putrinya, Yuki, dan satu tahun kemudian, anaknya, Ame
.

Ookami



Ookami (おおかみ)
Istri dari Hana, dia Adalah seorang Manusia Serigala...
Yuki  
Yuki (雪) 
 adalah Anak sulung. Dia sangat energik. Dia juga Tokoh yang Bercerita di film ini.
Ame  
Ame ()
Ame adalah anak bungsu serigala. Dia pemalu dan cukup lemah. Dia banyak Persamaan dgn ayahnya  seperti yang terlihat di Filmnya. Dia setahun lebih muda dari kakaknya, Yuki.

1 komentar:

  1. hal yang sangat tak disangka ... Yuki yg sejak kecil sangat kelihatan karkater serigalanya, dan ame yang malah takut jadi serigala ..pada akhirnya mereka menentukan jalan masing - masing
    sangat banyak sekali pelajaran hidup
    hal diatas seperti kita .. keinginan kita belum tentu baik seiring berjalannya waktu ,namun setelah sudah yakin akan hal tersebut jalani lah dengan bijak dan berani .. i love you Yuki to Ame, specialy for ibu terkuat yang sangat mandiri ,, Hana

    BalasHapus